TENTANG KAMI

logotest

Meningkatkan martabat hidup manusia dengan cara turut mencerdaskan bangsa melalui media komunikasi massa pada umumnya dan melalui media cetak dan elektronik pada khususnya

logotest

Meningkatkan kesadaran dan penghayatan iman Kristen dengan menampilkan kehidupan yang beriman dalam Koinonia, Diakonia dan Marturia

logotest

Memperkenalkan pola hidup dan etika kristiani kepada masyarakat Indonesia, sehingga dapat berfungsi sebagai terang dan garam dunia

PELAYANAN

Not Found

Not Found

PROGRAM TV

PROGRAM RADIO

RENUNGAN

RENUNGAN KELUARGA

RENUNGAN KELUARGA

POHON KEHIDUPAN

December 3rd, 2024

Wahyu 22:12-16

Berbahagialah mereka yang membasuh jubahnya. Mereka akan memperoleh hak atas pohon kehidupan dan masuk melalui pintu-pintu gerbang ke dalam kota itu.

(Wahyu 22:14)

 

 

 

Pada mulanya, manusia melawan Allah dengan memakan buah pohon pengetahuan yang baik dan yang jahat …

RENUNGAN ANAK-ANAK

IMANUEL

December 3rd, 2024

Matius 1:18-25

“Sesungguhnya, anak dara itu akan mengandung dan melahirkan…

dan mereka akan menamakan Dia Imanuel.” (Yang berarti: Allah beserta kita.)

(Matius 1:23)

 

 

 

“Halo Tita, kok wajah kamu agak murung? Ada yang kamu pikirkan ya?” tanya Kiki kepada Tita. ”Aku …

RENUNGAN KAUM MUDA

MENGHITUNG HARI

December 3rd, 2024

Mazmur 90

Ajarlah kami menghitung hari-hari kami, supaya kami beroleh hati yang bijaksana.

(Mazmur 90:12)

 

 

 

Di awal Februari 2024 Istana Buckingham merilis berita bahwa Raja Charles III telah didiagnosis mengidap penyakit kanker. Raja Inggris berusia 75 tahun itu diketahui mengidap …

RENUNGAN REMAJA

Minta Evaluasi ke Tuhan

December 3rd, 2024

Mazmur 139:1-6

TUHAN, Engkau menyelidiki dan mengenal aku.

(Mazmur 139:1)

 

 

 

 

Selidiki aku, lihat hatiku. Apakah ku sungguh mengasihi-Mu Yesus. Kau yang maha tahu. Dan menilai hidupku. Tak ada yang tersembunyi bagi-Mu. Apakah kamu tahu lagu itu? Jika tahu, …

RENUNGAN LANSIA

BERKAT TUHAN ATAS KELUARGA

December 3rd, 2024

Bacaan: 2 Samuel 7:18-29

Sebab Engkau, ya Tuhan ALLAH, Engkau sendirilah yang berfirman, dan oleh karena berkat-Mu keluarga hamba-Mu ini diberkati untuk selama-lamanya.

(2 Samuel 7:29)

 

 

 

Selain untuk memenuhi kebutuhan hidupnya sendiri, kebanyakan orang juga bekerja keras demi kesejahteraan keturunan …