TENTANG KAMI

logotest

Meningkatkan martabat hidup manusia dengan cara turut mencerdaskan bangsa melalui media komunikasi massa pada umumnya dan melalui media cetak dan elektronik pada khususnya

logotest

Meningkatkan kesadaran dan penghayatan iman Kristen dengan menampilkan kehidupan yang beriman dalam Koinonia, Diakonia dan Marturia

logotest

Memperkenalan pola hidup dan etika kristiani kepada masyarakat Indonesia, sehingga dapat berfungsi sebagai terang dan garam dunia

PELAYANAN

Not Found

PROGRAM TV

PROGRAM RADIO

SAAT TEDUH

RENUNGAN KELUARGA

BERSORAK-SORAILAH DALAM IMAN

May 4th, 2024

Mazmur 98

Bersorak-soraklah bagi Tuhan, hai seluruh bumi, bersukarialah, bersorak-sorai dan bermazmurlah!

(Mzm. 98:4)

 

 

 

Saya ingat almarhum ibu saya suka menyanyi. Sejak ia bangun, dan mulai melakukan kegiatan ia suka memutar lagu-lagu dan ikut bersenandung. Jika kami bepergian dalam mobil, …

RENUNGAN ANAK-ANAK

ROH KUDUS MENGUBAHKU

May 4th, 2024

Kisah Para Rasul 2:38-41

 

 

 

Dengan banyak perkataan lain lagi ia bersaksi dan mendesak mereka .…

(Kisah Para Rasul 2:40)

 

 

 

“Di, sebentar lagi hari Pen-takosta. Bagaimana kalau kita ajak teman- teman membawa buah? Nanti buahnya kita bagikan ke orang di sekitar …

RENUNGAN KAUM MUDA

OMONG KOSONG

May 4th, 2024

Ulangan 32:44-47

Sebab, perkataan ini bukanlah perkataan hampa bagimu, tetapi itulah

(Ul. 32:47a)

 

 

 

Lip service adalah sebuah istilah untuk menjelaskan tentang perkataan yang terdengar manis tetapi pada kenyataannya tidaklah seperti yang dikatakan. Kita mungkin pernah bertemu dengan orang yang suka …

RENUNGAN REMAJA

Compassion

May 4th, 2024

Matius 14:13-21

Tergeraklah hati-Nya oleh belas kasihan kepada mereka dan Ia menyembuhkan mereka yang sakit.

(Matius 14:14)

 

 

 

Pdt. Eka Darmaputera berpendapat bahwa banyaknya buku tentang “bagaimana” menjadi seorang pemimpin yang baik menegaskan bahwa sering kali pemimpin itu hanya diukur dari …

RENUNGAN LANSIA

MENJADI YANG PERTAMA = MENJADI HAMBA

May 4th, 2024

Bacaan: Markus 10:42-45

Siapa saja yang ingin menjadi besar di antara kamu, hendaklah ia menjadi pelayanmu. Siapa saja yang ingin menjadi yang pertama di antara kamu, hendaklah ia menjadi hamba untuk semuanya.

(Mrk. 10:43b-44)

 

 

 

Salah satu pemimpin religius terkemuka di …